Luar Negeri

Tetapi barangsiapa bermegah, hendaklah ia bermegah di dalam Tuhan.2 Kor 10:7

Berbicara tentang kemegahan, selalu bicara soal apa yang dimiliki. Di era zaman media sosial, kita bisa melihat bahwa banyak orang meposting gambar yang menceritakan kepemilikan dari apa yang sedang dia alami dan lakukan, misalnya orang mem-posting foto makanan, keindahan alam tempat dia rekreasi yang semuanya menandakan bahwa saya sedang menikmati alias bermegah dari apa yang sedang dialami.

Paulus didalam menasehati di dalam pelayanan kepada jemaat Korintus untuk hidup memegahkan Tuhan. Kemegahan yang Paulus sebutkan bukan saja pada masa yang indah, tapi demikian sebaliknya. Paulus ingin menegaskan agar di dalam kondisi yang penuh dengan tantangan sekalipun dia bisa bermegah.

Dengan kita bermegah di dalam Tuhan, kita sedang menyusun dan mendasari hidup, bahwa apa yang kita miliki itu berasal dari Tuhan. Tuhanlah yang memiliki kita.

Renungan dan Penerapan

Share This Post:
aan

aan

Nemo enim ipsam voluptatem quia voluptas sit aspernatur aut odit aut fugit, sed quia consequuntur magni dolores eos qui ratione voluptatem sequi nesciunt

 
Sinode Gereja Kristen
Perjanjian Baru
  • Address:
    MDC Hall, Wisma 76 Lt. 26
    Jl. S. Parman Kav. 76 Slipi
    Jakarta Barat 11410
  • Phone: (+6221) 53690033
  • Fax: (+6221) 53690055
 
 
© 2016. «GKPB MDC