Surat Pastoral

Jam Karet

  • by aan
  • Tuesday, 13 December 2016

Melalui penelitian yang dilakukan terhadap ribuan pengguna telepon genggam, James Katz, seorang profesor di bidang komunikasi di Rutgers University, menyimpulkan bahwa telepon genggam telah mengubah perilaku dan cara berpikir seseorang berkaitan dengan waktu.


BACK TO SIMPLICITY

  • by aan
  • Tuesday, 13 December 2016

Pada waktu malam ketika para gembala yang tinggal dipadang sedang menjaga kawanan domba, tiba-tiba muncullah malaikat kepada mereka dan berkata: “Jangan takut, sesungguhnya aku memberitakan kepadamu kesukaan besar untuk seluruh bangsa. Hari ini telah lahir bagimu Juru Selamat yaitu Kristus Tuhan, dan inilah tandanya bagimu, kamu akan menjumpai seorang bayi dibungkus dengan lampin dan terbaring di dalam palungan” (Lukas 2:8-12).


Berita Natal

  • by aan
  • Tuesday, 06 December 2016

Kelahiran Yesus Kristus diawali dengan masa diam selama 400 tahun (intertestamental) lamanya, dimana tidak ada wahyu Tuhan, tidak ada nabi yang menyuarakan perkataan dari Tuhan. Peristiwa imam Zakharia menjadi bisu sontak membuat orang-orang yang berkumpul menantikan sang imam pun menjadi kaget dengan keadaan tersebut.


 
Sinode Gereja Kristen
Perjanjian Baru
  • Address:
    MDC Hall, Wisma 76 Lt. 26
    Jl. S. Parman Kav. 76 Slipi
    Jakarta Barat 11410
  • Phone: (+6221) 53690033
  • Fax: (+6221) 53690055
 
 
© 2016. «GKPB MDC