Raising up Your Standar

Sukacita

Pada umumnya, orang bersukacita karena ada sesuatu yang menyenangkan terjadi pada dirinya atau sekitarnya. Apabila keadaan sekitar berubah tidak menyenangkan atau mengalami kesulitan, pada umumnya orang sulit untuk bersukacita.


Penyakit Batin

Secara fisik, kita sangat cepat belajar tentang berbagai hal yang bisa menimbulkan kesakitan, luka, dan penderitaan pada tubuh. Kita tidak perlu belajar lama untuk mengetahui bahwa api atau barang panas lainnya seperti seterika atau alat panggang bisa menimbulkan luka dan rasa sakit pada tubuh. Kita mengajar dan memperingatkan anak­anak kita untuk tidak bermain dengan pisau, gunting, korek api, dan sebagainya yang bisa melukai mereka.


Menjaga Hati

Sesuatu yang kita anggap bernilai dan mendatangkan keuntungan tentu akan kita jaga dengan sebaik baiknya. Tidak seorang pun menginginkan harta atau sumber penghidupannya hilang. Apakah yang kita anggap berharga dalam hidup sehingga kita jaga dengan baik? Uang, perhiasan, usaha, karier, investasi, bisnis, kesehatan,atau apa lagi?


 
Sinode Gereja Kristen
Perjanjian Baru
  • Address:
    MDC Hall, Wisma 76 Lt. 26
    Jl. S. Parman Kav. 76 Slipi
    Jakarta Barat 11410
  • Phone: (+6221) 53690033
  • Fax: (+6221) 53690055
 
 
© 2016. «GKPB MDC